Katalog Warna Cat Dulux – Cat tembok merupakan salah satu kebutuhan premier dalam sebuah konstruksi. Cat ini biasanya digunakan untuk menyamarkan warna acian semen pada sebuah gedung. Jadi. Secara tidak langsung cat ini merupakan salah satu unsur yang bisa mempercantik konstruksi bangunan kamu ya. Jika kamu baru saja menyelesaikan suatu konstruksi baru dan kamu ingin memperindah bangunan kamu, kamu bisa menggunakan cat sebagai penghidup gedung kamu.
Atau kamu yang ingin mengganti cat rumah atau gedung kamu karena sudah terlalu lamu, kamu juga bisa menggantinya dengan yang baru.
Di zaman modern ini, agaknya warna cat pada tembok rumah atau gedung apapun sangat penting. Mengingat, cat tembok bisa melindungi tembok dari paparan cuaca, kini banyak orang yang berbondong-bondong mengaplikasikan cat tembok pada bangunannya.
Saat ingin mengecat tentu kebanyakan memilih terlebih warna catnya sesuai keinginan mereka atau sesuai dengan tema warna yang sesuai dengan bangunan yang ingin mereka cat.
Tentu kamu juga akan melakukan hal itu kan? Memilih warna cat demi mempercantik dan memperindah bangunan kamu.
Untuk memilih warna cat, tentu kamu membutuhkan katalog warna cat bukan? Agar, saat memilih warna kamu bisa mendiskusikannya ke anggota keluarga atau ke orang-orang yang ikut andil dalam mengurusi gedung tersebut.
Buat kamu yang sedang mencari katalog warna cat, berikut ini akan diuraikan mengenai salah satu katalog cat dari cat terkenal yakni dulux.
Silakan disimak uraian katalog warna cat dulux, katalog warna cat dulux Catylac Interior, juga katalog warna cat dulux Catylac Exterior.
Sedikit Tentang Cat Dulux
Sebelum kita masuk ke dalam pembahasan katalog warna cat dulux, ada baiknya kita mengetahui sedikit tentang produsen cat yang satu ini.
Dulux, siapa yang tidak mengenal merek cat tembok yang satu ini? Dulux diproduksi oleh AkzoNobel yang merupakan perusahaan cat dan pelapis terbesar yang ada di dunia.
AkzoNobel ini memiliki anak perusahaan yang ada di Indonesia yang bernama PT ICI Paints Indonesia. PT ICI paint Indonesia ini lah yang mengeluarkan produk cat Dulux. Cat Dulux, selalu menggunakan material cat yang berkualitas tinggi juga ramah lingkungan.
Dulux ini telah lama malang melintang di dunia cat. Mereka juga telah berkontribusi besar dalam pembangunan di Indonesia.
PT ICI Paint telaj berkontribusi pada bangunan besar seperti The Rizt Carlton Hotel, Grand Kuta Leisure Apartement, Pondok Indah Mall, Istana Negara, Masjid Baiturrahman di Aceh, dan masih banyak lagi.
Dulux ini juga mempunyai produk cat untuk interior juga eksterior. Setiap jenis cat memiliki unsur yang berbeda-beda disesuaikan kebutuhannya.
Dulux ini memiliki dua brand cat, yakni Dulux Catylac dan Dulux SEAP. Untuk macam catnya ada cukup banyak.
Misal untuk Dulux Exterior ada Dulux Weathershield Cat, Dulux Aquashield, Dulux Catylac Cat Dasar Exterior, Dulux Weathershield Roof, Dulux Weathershiled Flash, Dulux Weathershiled Putty Exterior, Dulux Catylac Exterior, dan masih banyak lagi.
Baca Juga:
Sedangkan Dulux Interiornya ada Dulux Ambiance Velvet Gold, Dulux Ambiance Marble, Dulux Ambiance™, Dulux Catylac Interior Glow, Dulux Catylac Cat Dasar Interior, dan lain-lainnya.
Nah itu sedikit tentang Dulux. Selanjutnya untuk katalog warnanya sebagai berikut.
Katalog Warna Cat Dulux
Untuk pilihan warna, cat Dulux memiliki banyak sekali pilihan. Warna yang ditawarkan untuk setiap brand itu berbeda, belum lagi warna cat untuk jenis Interior dan Exteriornya.
Agar kamu tidak bingung, berikut akan kelompokkan warna-warna yang terdapat di dalam cat Dulux.
Katalog Warna Cat Dulux Catylac Interior
Berikut ini adalah katalog warna Cat Dulux untuk Produk Catylac Interior:
No | Warna Dasar Cat Dulux |
1 | White |
2 | Red |
3 | Orange |
4 | Gold |
5 | Yellow |
6 | Lime |
7 | Green |
8 | Teal |
9 | Blue |
10 | Violet |
11 | Cool Neutral |
12 | Warm Neutral |
Di bawah ini jajaran warna siap beli yang bisa kamu dapatkan langsung di toko tanpa cutom warna cat dulux mengnggunakan mesin warna yang sudah saya buatkan katalognya secara lengkap.
1. Katalog Warna Cat Dulux “White”
- Warna yang Siap Beli: Briliant White, White, Putih 888, White 500, Crystal Clear, Prcid White, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting di Toko: Purest Frost, Wonderland White, Clinic White, Crisp Linen, Polar Heigt, Fresh Air, Mellow Snow, Pearl Drop, Atmosphere, Crystal Gimmer, Pale Shadow, dll.
Katalog “White Base”
2. Katalog Warna Cat Dulux “Red”
- Warna Siap Beli: Floral Paradise, Kiss of Sakura, Sweet Pink, Beauty Pink, Pink Rose, Rose Desire, dll
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: ReDelight, Pure Pink, Shadow Rose, Japannese Sensation, Lazy Days, dll.
Katalog “Red Base”
3. Katalog Warna Cat Dulux “Orange”
- Warna Siap Beli: Fairy Light, Pink Nevada, Wild Rose, Apricot dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Baby Power, Pink Essence, White Peach, Lush Morning dll.
Katalog “Orange Base”
4. Katalog Warna Cat Dulux “Gold”
- Warna Siap Beli: White Brocade, Barley White, Frech Vanilla dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Del Sol, Golden day, Yellow Fervor, Warm Gold, dll
Katalog “Gold Base”
5. Katalog Warna Cat Dulux “Yellow”
- Warna Siap Beli: Skivalley, Inca gold, Lime Yellow, Sunny Havana, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Rich Yellow, Green Lemon, Yellow Rose, orion, dll.
Katalog “Yellow Base”
6. Katalog Warna Cat Dulux “Lime”
- Warna Siap Beli: Christi Green, Bitter Lemon, Pamida, Green Strip, Tropicana, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Zesty, Vertigo, Yucca White, New Dew, Lime Light, dll.
Katalog “Lime Base”
7. Katalog Warna Cat Dulux “Green”
- Warna Siap Beli: Green Romantic, Fun Green, Verandah, Renada, Spruce, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Minty, New Grass, Folk Tale, Fern Green, Kiwi Fun, dll.8.
Katalog “Green Base”
8. Katalog Warna Cat Dulux “Teal”
- Warna Siap Beli: Aero Blue, Deep Sea, Blumine, Lido, Noth Grey, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Diamond Blue, Cool Dip, Bali Hai, Maria, Big Sea, dll.
Katalog: “Teal Base”
9. Katalog Warna Cat Dulux “Blue”
- Warna Siap Beli: Angel Eyes, Ice Age, Port Sky, Casa Blue, Neptune, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: River Ice, Elise, Amsterdam, Blue Note dll.
Katalog “Blue Base”
10. Katalog Warna Cat Dulux “Violet”
- Warna Siap Beli: Cesoir, Armadillo, Pale Sky, Scarlet, Titanic, Tapestry, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Carnation, Vesper, Pinky, Pink Diamond, Baby Pink, dll.
Katalog “Violet Base”
11. Katalog Warna Cat Dulux “Cool Neutral”
- Warna Siap Beli: Putih, Horizon Grey, Dove, Dark Grey, Light Grey, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Tinfoil, Spa Blue, Veil, Smoke Grey, Ascot Blue, dll.
Katalog “Cool Neutral Base”
12. Katalog Warna Cat Dulux “Warm Neutral”
- Warna Siap Beli: Morning Dew, Silica, Misty, Portland, Sandstone, dll.
- Warna yang Dapat Ditinting Di Toko: Ivory Flash, Pillar, Roma Glass, Sahara Drive, dll.
Katalog “Warm Neutral Base”
Demikian ulasan tentang Katalog Warna Cat Dulux dan Katalog Warna Cat Dulux Catylac Dulux Interior, semoga bermanfaat!